Safari Subuh Polsek Cikidang Polres Sukabumi Menjalin Kedekatan dengan Warga di Awal Pagi

    Safari Subuh Polsek Cikidang Polres Sukabumi  Menjalin Kedekatan dengan Warga di Awal Pagi
    Safari Subuh Polsek Cikidang Polres Sukabumi Menjalin Kedekatan dengan Warga di Awal Pagi

    Selamat pagi anggota jaga Polsek Cikidang melaksanakan kegiatan Safari Subuh di Mesjid Al Huda, Kampung Lebak Wangi, Desa Cijambe, Kecamatan Cikidang, Kabupaten Sukabumi. Kegiatan ini dimulai pukul 04.30 WIB dan berlangsung dengan lancar hingga selesai.

    Safari Subuh kali ini merupakan kesempatan bagi anggota Polsek Cikidang untuk lebih dekat dengan masyarakat serta menampung segala bentuk curhatan dan saran dari warga yang hadir. Suasana kegiatan berlangsung dalam keadaan kondusif, mencerminkan hubungan yang harmonis antara pihak kepolisian dan masyarakat setempat.

    Kami berharap kegiatan ini dapat mempererat tali silaturahmi dan mendukung terciptanya keamanan dan ketertiban di wilayah Kecamatan Cikidang.

    Demikian laporan kegiatan Safari Subuh Polsek Cikidang. Terima kasih atas perhatian dan kerjasamanya.

    polres sukabumi
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Apel Pagi dan Anev Rutin Polsek Palabuhanratu...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Biru Polsek Ciracap Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Kabandungan, Dukung Swasembada Pangan 2025
    Bhabinkamtibmas Desa Tamansari  Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Kp. Cigadog
    Bhabinkamtibmas Desa Cisaat  Polsek Cicurug  Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Kp. Sawah Lega
    Polsek Surade Gelar Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll