Bhabinkamtibmas Polsek Cisaat  Laksanakan Sambang Dan Silaturahmi kepada Lembaga Pelatihan Kerja 

    Bhabinkamtibmas Polsek Cisaat  Laksanakan Sambang Dan Silaturahmi kepada Lembaga Pelatihan Kerja 
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisaat  Laksanakan Sambang Dan Silaturahmi kepada Lembaga Pelatihan Kerja 

    Sukabumi - Dalam rangka untuk meningkatkan sinergitas dan kemitraan serta menjaga dan mewujudkan Kamtibmas yang aman dan kondusif serta mencegah terjadinya bentuk gangguan Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Cisaat membangun kemitraan dengan cara bersilaturahmi serta dialogis. Kamis (8/6/2023).


    Kegiatan silaturahmi serta dialogis tersebut dilakukan oleh Aipda Wisnu Jaya Bhabinkamtibmas Desa Padaasih  saat berkunjung ke Kantor LPK RSP TRAINING CENTER  yang berlokasi di Kp.Cimenteng Rt 38 /09 Desa Padaasih Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi.

    Dalam kegiatan tatap muka dan silaturahmi tersebut ada beberapa hal yang disampaikan oleh Bhabinkamtibmas  antara lain untuk bersama sama mengantisipasi adanya gangguan kamtibmas dan terjadinya tindak pidana di wilayah Polsek Cisaat Polres Sukabumi Kota.


    Kapolsek Cisaat Kompol Deden Sulaeman, SH, MH menyampaikan bahwa tujuan giat silaturahmi kamtibmas adalah untuk menjalin silaturahmi dan meningkatkan sinergitas di antara Polri dan seluruh komponen masyarakat sehingga akan dapat lebih meminimalisir adanya gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polsek Cisaat.

    Polres Sukabumi Polda Jabar.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cisaat Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Sambangi Warga Dengan Humanis Oleh Panit...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Bhabinkamtibmas Desa Kabandungan Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Berikan Sosialisasi Pencegahan TPPO Melalui Door to Door System (DDS)
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Angkatan Laut India
    Bhabinkamtibmas Desa Kadununggal Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Laksanakan DDS, Serap Aspirasi Warga dan Tekankan Pencegahan TPPO

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll