Bhabinkamtibmas Desa Purwasedar Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gencarkan Pesan Kamtibmas ke Warga

    Bhabinkamtibmas Desa Purwasedar Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gencarkan Pesan Kamtibmas ke Warga
    Bhabinkamtibmas Desa Purwasedar Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gencarkan Pesan Kamtibmas ke Warga

    Bhabinkamtibmas Desa Purwasedar, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi, AIPTU Tonjaya, melaksanakan kegiatan sambang warga guna menyampaikan pesan-pesan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas).

    Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas mengimbau warga untuk meningkatkan pengamanan lingkungan, terutama saat malam hari melalui kegiatan ronda malam. Selain itu, disampaikan pula pentingnya pengawasan terhadap anak-anak dan remaja dalam pergaulan, khususnya dalam penggunaan media sosial. Warga diminta waspada agar anak-anak tidak terlibat tawuran atau mengonsumsi obat-obatan terlarang.

    AIPTU Tonjaya juga menekankan kepada warga agar segera melaporkan informasi terkait gangguan kamtibmas atau tindak pidana kepada kepolisian terdekat, baik secara langsung maupun melalui Bhabinkamtibmas desa.

    Kegiatan sambang ini berjalan lancar dengan warga yang memahami dan menerima dengan baik semua pesan yang disampaikan. Situasi selama kegiatan berlangsung aman dan kondusif.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Cooling System, Kapolsek Parungkuda Ingatkan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Waluran Polsek Ciracap...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri Evakuasi Ibu & Bayi yang Terjebak Banjir Bandang di Sukabumi
    Satgas Yonzipur 8/SMG Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal di Perbatasan RI-Malaysia
    Kapusbintal TNI: Peningkatan Ekonomi Mustahik Melalui UMKM

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll